detikNews
Dua Kecelakaan di Pasuruan, Satu Orang Tewas dan 4 Lainnya Luka
Dua kecelakaan terjadi di wilayah Kabupaten Pasuruan, Jumat pagi. Kecelakaan pertama terjadi di Jalan Raya Watukosek, Gempol, sementara peristiwa lainnya terjadi di Jalan Raya Beji. Kecelakaan ini menyebabkan 1 orang tewas dan 4 lainnya luka.
Jumat, 16 Mei 2014 10:03 WIB







































