detikNews
Prabowo: Saya Hanya Wayang
Terjawab sudah teka-teki peran Hashim Djojohadikusumo dalam Partai Gerindra yang selama ini menjadi pertanyaan. Pengusaha bidang energi yang berdomisili di London, Inggris, adalah dalang dan Prabowo Subijanto hanya wayangnya.
Selasa, 31 Mar 2009 13:50 WIB







































