detikNews
Pemkab Banyuwangi Anggarkan Rp 3,5 M untuk Bangun Villa Khas Osing
Pemkab Banyuwangi akan membangun villa di kampung adat wisata budaya Osing di Desa Kemiren, Kecamatan Glagah. Desa Kemiren sendiri selama ini menjadi jujukan turis lokal atau mancanegara.
Rabu, 12 Sep 2012 13:48 WIB







































