Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah raih gelar Doktor Ilmu Pemerintahan dengan nilai Cum Laude usai berhasil pertahankan disertasinya depan penguji di IPDN.
Awi menjelaskan pemeriksaan masih seputar pengajuan red notice Djoko Tjandra. Irjen Napoleon ikut 'kena getah' karena surat pengajuan ditembuskan kepadanya.
DPRD Jember menyebut mutasi jabatan dan penataan PNS di lingkungan pemkab carut marut karena menabrak banyak aturan. Salah satunya, ada jabatan Kasi Kambing.
Kasus korupsi di badan usaha pelat merah tak cuma terjadi sekali. Beberapa direksi hingga direktur utama BUMN banyak yang terjerat dalam pusaran korupsi.
Mantan Wali Kota Bandung Dada Rosada dihadirkan sebagai saksi dalam sidang lanjutan kasus korupsi ruang terbuka hijau (RTH) di Bandung. Begini pengakuan Dada.