Sepakbola
Pellegrini Tak Pernah Berhenti Jaga Keyakinan untuk Menang
Manchester City harus bersusah payah untuk memetik kemenangan dari Bayern Munich di lanjutan Liga Champions. Manuel Pellegrini mengaku bahwa dirinya tak pernah berhenti menjaga asa untuk menang.
Rabu, 26 Nov 2014 05:40 WIB







































