detikHealth
PBB: Dunia Tengah Berjalan ke Arah Generasi Bebas AIDS
Sekjen PBB Ban Ki-moon mengatakan dunia semakin dekat ke arah generasi yang bebas dari AIDS. Hal tersebut ia ungkapkan melihat semakin turunnya tren kasus baru.
Kamis, 16 Jul 2015 09:03 WIB







































