detikHealth
Awalnya Sebagian Wajah Kaku Mendadak, Ternyata Wanita Ini Kena Bell's Palsy
Tiga hari setelah mengobati herpes yang dialaminya, Tati (26) tiba-tiba merasa kaku di wajah bagian kanan hingga bibirnya tertarik ke kiri seperti orang yang terkena stroke. Setelah periksa ke dokter, ia didiagnosis dengan bell's palsy.
Senin, 09 Feb 2015 19:06 WIB







































