detikNews
Bupati Bandung Ancam Tutup Total Objek Wisata yang Langgar Prokes
Bupati Bandung Dadang Supriatna menekankan kepada semua pengelola wisata agar mematuhi protokol kesehatan. Apabila kembali melanggar prokes akan ditutup total.
Minggu, 16 Mei 2021 14:46 WIB







































