Wolipop
Lupita Nyong'o Jadi Brand Ambassador Lancome Pertama yang Berkulit Hitam
Tahun ini sepertinya menjadi puncak kejayaan dari Lupita Nyong'o. Setelah berhasil memenangkan piala Oscar kategori 'Best Supporting Actress' dalam film '12 Years A Slave', Lupita kini resmi menjadi brand ambassador Lancome.
Sabtu, 05 Apr 2014 11:05 WIB







































