detikNews
Prajurit AS Pembocor WikiLeaks Tunggu Vonis
Hakim militer AS hari ini dijadwalkan membacakan putusan terhadap prajurit Bradley Manning yang didakwa membocorkan rahasia negara pada situs pembocor Wikileaks. Manning juga dituduh menyimpan material intelijen tanpa izin, mencuri, serta melanggar aturan pemakaian komputer.
Selasa, 30 Jul 2013 17:01 WIB







































