Sebanyak 2.300 orang meninggal di Turki dan 1.400 orang meninggal di Suriah karena gempa berkekuatan 7,8 dan disusul gempa 7,5 di Turki, Senin (6/2/2023).
Korban meninggal dunia di Turki-Suriah mencapai 2.300 orang. Lebih dari 8.000 bangunan hancur dan ribuan orang tak punya tempat berlindung dari cuaca dingin.
PBB melaporkan gempa berkekuatan Magnitudo 7,8 yang mengguncang Turki pada Senin (6/2) tercatat sebagai gempa terkuat di negara itu selama 80 tahun terakhir.