Lotus Department Store di Thamrin, Jakpus, yang akan tutup akhir bulan ini menggelar diskon besar-besaran. Cuci gudang ini membuat Lotus diserbu pembeli.
Tim gabungan melakukan simulasi resepsi pernikahan putri Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu di Solo. Simulasi dipusatkan di gedung Graha Saba Buana, pagi ini.
Selain dihadiri Duta Besar Indonesia untuk Jerman Fauzi Bowo dan tamu undangan, acara Happy Hour Paviliun Indonesia dipenuhi pengunjung dari berbagai negara.