detikNews
Ratusan Bangunan Liar di Jelambar Baru Dibongkar Paksa
Sedikitnya 200 bangunan yang melintang di atas saluran air Jelambar Baru, Jakarta Barat, dibongkar paksa. Bangunan itu dinilai membuat banjir.
Jumat, 21 Agu 2009 11:59 WIB







































