detikNews
Tolak Disebut Pemalsu Dagadu, Puluhan Orang Mengadu ke LBH Yogya
Puluhan orang dari Komunitas Masyarakat (Terlanjur) Dagadu Djokdja mengadu ke kantor LBH Yogya. Para pedagang kaos dan suvenir itu menolak disebut sebagai pemalsu Dagadu.
Selasa, 19 Jul 2011 15:12 WIB







































