detikNews
Belum Ada Tanda-tanda Amrozi Cs Dieksekusi
Kabar dieksekusinya tiga tiga terpidana mati kasus Bom bali I, Amrozi, Imam Samudra, dan Muklas, dini hari ini, tampaknya tidak terbukti. Kendati demikian, personel Brimob yang tiba di LP Batu, Nusakambangan, makin banyak.
Sabtu, 01 Nov 2008 03:52 WIB







































