detikInet
Digugat Rp 688 Milar, BRTI Upayakan Jalan Damai
Sidang perdana gugatan dua Content Provider (CP) terhadap BRTI senilai Rp 688,4 miliar akhirnya digelar. Namun, ketimbang lama berperkara di meja hijau, kedua pihak setuju untuk mencari jalan damai melalui mediasi.
Selasa, 20 Mar 2012 16:41 WIB







































