Wakil Menteri BUMN I Budi Gunadi Sadikin (BGS) menjabarkan bedanya krisis akibat pandemi COVID-19 dengan krisis lainnya yang pernah dihadapi Indonesia.
Presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Joe Biden mendapat warisan hubungan buruk dengan China karena tindakan Presiden Donald Trump. Apa yang harus dilakukan?
Gubernur Bank Sentral Amerika Serikat alias Federal Reserve (The Fed) Jerome Powell mengatakan prospek ekonomi AS masih akan terus dirundung ketidakpastian.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump beberapa kali melontarkan prediksi gamblang bahwa bursa AS atau Wall Street akan anjlok jika Joe Biden menang.