Ada fenomena baru di Manchester United. Para pemain yang dilepas, justru bisa tokcer di klub baru. Marcus Rashford dan Antony misalnya, jadi contoh terbaru.
Lewis Hamilton resmi menjalani musim kompetitifnya bersama Ferrari di Formula 1 2025. Driver asal Inggris itu turun bersama mobil SF-25 dalam tes pramusim.
Tottenham Hotspur terpuruk di Liga Inggris, kini di posisi 16. Namun, harapan masih ada di Liga Europa. James Maddison optimis bisa akhiri puasa gelar.
Kawasan Jakabaring Sport City Palembang, seluas 325 hektare, jadi favorit untuk olahraga dan wisata. 108.647 pengunjung/bulan dan meraup omzet Rp 500 juta.