Indonesia nampaknya tidak bisa terhindar dari resesi. Pandemi Corona yang terjadi sejak enam bulan terakhir berdampak besar bagi perekonomian Tanah Air.
Pandemi virus Corona (COVID-19) membuat masyarakat mengerem untuk membeli kendaraan bermotor. Alhasil, penjualan mobil pun merosot saat pandemi COVID-19.