detikFinance
Investor Ritel Dapat Jatah Rp 200 Miliar Saham IPO Garuda
Jatah investor ritel mendapat jatah Rp 200 miliar pada IPO Garuda Indonesia. Porsinya jauh lebih tinggi dari IPO BUMN sebelumnya, PT Krakatau Steel Tbk (KRAS).
Rabu, 02 Feb 2011 11:02 WIB







































