detikNews
Dugaan Pemalsuan Dokumen MK Harus Diusut Tuntas
Komisi II DPR menanggapi serius dugaan pemalsuan dokumen Mahkamah Konstitusi (MK) terkait sengketa hasil suara Pemilu 2009 yang menyeret mantan anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Andi Nurpati.
Kamis, 09 Jun 2011 18:58 WIB







































