Pegokar cilik Qarrar Firhand Ali makin serius dengan keinginannya berkarier di Italia. Dia pun berangkat ke Negeri Pizza setelah mendapat restu dari IMI.
Yahya Waloni baru saja dinyatakan bebas setelah menjalani hukuman penjara selama 5 bulan di rutan Bareskrim Polri. Berikut jejak kasusnya soal ujaran kebencian.