Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Pemprov Bali mengurangi jumlah turis demi mencegah penularan Corona. Hal ini dilakukan selama dua pekan.
Jokowi menyoroti tingginya tingkat kematian COVID-19 di RI yang di atas rata-rata dunia. Ada 4 provinsi yang menjadi penyebab tingkat kematian COVID-19 tinggi.