detikTravel
Penti, Upacara Adat yang Sakral di Wae Rebo
Waerebo terletak di Kabupaten Manggarai pulau Flores. Festival upacara adat Penti, keramahan masyarakat serta keindahan alam desa ini menjadi pesona daya tarik tersendiri bagi para traveler untuk menjelajahi Waerebo.
Jumat, 09 Okt 2015 11:50 WIB







































