detikNews
Masih Berseragam Dinas, Oknum Guru Digerebek karena Selingkuh
Tak semua perilaku guru patut untuk digugu dan ditiru. Salah satunya, seperti yang dilakukan oknum guru di Situbondo ini. Masih memakai seragam dinas, guru berinisial SH (30), justru berasyik-masyuk dengan wanita selingkuhannya IS (34), di rumah warga.
Selasa, 14 Apr 2015 16:28 WIB







































