Sekjen PKS Aboe Bakar menyebut Ketum PSI Kaesang disodorkan Presiden Jokowi ke partai-partai politik untuk Pilkada Jakarta. Klaim itu ditepis sejumlah pihak.
NasDem memuji Kaesang yang kerap salat Jumat di Jakarta, di mana menurutnya bagus untuk Jakarta. PSI lantas mengungkap banyak yang kepincut dengan Kaesang.
PSI DKI menanggapi Partai NasDem DKI yang menilai Ketum PSI Kaesang dapat maju di Pilkada Jakarta. PSI tidak ingin terburu-buru menyimpulkan harapan tersebut.