detikHot
Dwiki Dharmawan Bawa Lagu-lagu Nusantara ke Vienna International Jazz Festival
Satu lagi musisi Indonesia mendapat kehormatan untuk mengisi pagelaran bertaraf Internasional. Komposer Dwiki Dharmawan mendapat kehormatan untuk menjadi pengisi acara di Vienna International Jazz Festival.
Sabtu, 21 Jul 2012 12:35 WIB







































