Erick Thohir dilantik menjadi Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Ia mendapat tugas baru dari Presiden Prabowo Subianto sehingga digeser dari Menteri BUMN.
Nikita Mirzani kembali naik pitam dan membuat sidang melawan Reza Gladys memanas. Kali ini dia mempermasalahkan soal chat pribadi dibongkar di persidangan.
Khamim, fungsional Widyaprada Ahli Utama Kemendikbud, sebut proyek pengadaan Chromebook senilai Rp 9 triliun sebagai yang terbesar dalam 37 tahun pengabdiannya
Kejagung mengungkap alasan penyidik melakukan pemeriksaan terhadap petinggi PT Gojek Tokopedia di kasus dugaan korupsi pengadaan laptop berbasis chromebook.