detikHealth
Kondom Sebagai Penangkal HIV Akhirnya Direstui Paus
Sikap Gereja Katolik yang selama ini menentang kondom banyak dikritik karena tidak sejalan dengan upaya penanggulangan HIV/AIDS. Kini keduanya mencapai titik temu sebab Paus Benediktus XVI akhirnya merestui penggunaan alat kontrasepsi tersebut.
Minggu, 21 Nov 2010 10:06 WIB







































