Berbeda dengan kebiasaan sebelumnya, kali ini Yamaha menghadirkan dua varian R15, yakni Yamaha R15 V4 dan Yamaha R15M. Apa yang membedakan kedua model tersebut?
Dalam sebuah video TVC, diperlihatkan fitur R15 V4, yang sangat banyak dan bisa dikatakan telah menciptakan standar baru di segmen motor sport fairing 150 cc.