Upacara peringatan Hari Lahir Pancasila di Ende, NTT, sudah dimulai. Megawati Soekarnoputri yang direncanakan menjadi inspektur upacara, malah tak hadir.
Rakernas V PDI Perjuangan telah resmi ditutup pada Minggu (26/5/2024). Dalam kesempatan itu, Ketum Megawati Soekarnoputri bicara soal sikap politik partainya.