Menteri Perdagangan Gita Wirjawan mengaku tiap hari aktif memantau pergerakan harga-harga bahan kebutuhan pokok, apalagi pasca kenaikan harga BBM subsidi.
Pemerintah punya skenario soal rencana kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi terkait dampaknya pada kenaikan harga kebutuhan pokok (sembako).
Wakil Ketua KPK Busyro Muqoddas bersuara keras soal kasus suap impor daging yang melibatkan elite PKS. Menurut Busyro, para tersangka yang terlibat sudah jadi bagian dari kartel.
Mentan Suswono menegaskan pertemuan dirinya dengan Dirut PT Indoguna Utama Elizabeth Liman di Medan, 11 Januari 2013 lalu tidak ada pembahasan mengenai kuota impor daging.
Minimnya pasokan daging sapi membuat harganya melambung tinggi hingga sekitar Rp 90.000-100.000 per kilo. Meski demikian, daging sapi masih jadi rebutan banyak pihak