detikTravel
TMII Sediakan 5 Ribu Parkir Kendaraan di Malam Tahun Baru
Taman Mini Indonesia Indah (TMII) menggelar pesta akbar menyambut tahun baru 2024. Dalam menyambut wisatawan, TMII menambah daya tampung parkir kendaraan.
Minggu, 31 Des 2023 20:09 WIB