detikFinance
Beban Membengkak, Laba XL Axiata Menipis Jadi Rp 1,4 Triliun
Laba bersih PT XL Axiata Tbk (EXCL) pada semester I-2012 mengalami penurunan 4,07% dari Rp 1,522 triliun menjadi Rp 1,46 triliun akibat tingginya beban operasional.
Rabu, 01 Agu 2012 10:18 WIB







































