detikNews
Rapat Khusus Soal Flu Babi Digelar di Menko Kesra
Pemerintah menyeriusi wabah flu babi yang terjadi di Meksiko dan AS. Rapat khusus membahas penanganan virus ini pun digelar, dan dihadiri Menko Kesra Aburizal Bakrie dan Menkes Siti Fadillah Supari.
Senin, 27 Apr 2009 11:01 WIB







































