detikInet
Wah, Nenek 75 Tahun Putuskan Koneksi Internet Dua Negara
Peristiwa unik terjadi di Georgia. Seorang nenek usia 75 tahun bertanggungjawab atas putusnya koneksi internet di negeri itu dan juga negara tetangganya, Armenia. Kok bisa?
Kamis, 07 Apr 2011 16:16 WIB







































