Sepakbola
Thiago Silva Sudah Bayangkan Angkat Trofi Piala Dunia
Tampil di Piala Dunia yang digelar di negara sendiri memunculkan euforia besar dalam diri Thiago Silva. Belum apa-apa dia mengaku sudah membayangkan mengangkat trofi Piala Dunia.
Kamis, 22 Mei 2014 07:42 WIB







































