Wakil Ketua MPR A.M. Akbar Supratman apresiasi program digitalisasi pendidikan. Smartboard untuk 288.865 sekolah akan tingkatkan akses pendidikan di Indonesia.
Rusia melancarkan serangan besar-besaran ke Ukraina. Serangan ini dikecam oleh Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky sebagai upaya keji untuk menyebarkan teror.
Pemerintah DKI Jakarta gelar Jakarta Ecotourism Festival untuk meningkatkan kesadaran ekowisata dan lingkungan. Acara ini libatkan masyarakat dan generasi muda.
Mitsubishi Electric Indonesia sebagai mitra dan penyedia teknologi berkomitmen untuk berkontribusi dalam mendorong perkembangan industri 4.0 di Indonesia.