Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto mengatakan telah membentuk pasukan yang bersiaga membantu kerja-kerja Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).
Traveler yang berencana untuk keliling Kota Tua Jakarta hari ini wajib hati-hati. Beberapa akses menuju tempat wisata di Jakarta masih terendam banjir.
Puan Maharani membuka masa persidangan II DPR 2024-2025. Pada pidatonnya, Puan bicara pelaksanaan makan bergizi gratis hingga Indonesia gabung anggota BRICS.
Program Tapera di 2024 memicu kontroversi, dengan potongan gaji 3% bagi pekerja. Buruh dan pengusaha menolak, menilai beban dan efektivitasnya meragukan.
Banjir bandang melanda wilayah Pelabuhanratu, Sukabumi, Jawa Barat. Ketua DPR, Puan Maharani, mengatakan pihaknya akan melakukan kunjungan langsung ke lokasi.