Kemenparekraf menggelar acara Halalbihalal yang dihadiri oleh Menparekraf Sandiaga Uno. Acara ini jadi yang pertama dan terakhir bagi Sandiaga sebagai menteri.
Menteri Agama Nasaruddin Umar membicarakan pemanfaatan teknologi oleh umat muslim di RI. Dia mendorong umat muslim di RI menjadi 'imam' pemanfaatan teknologi.