detikNews
Warga Pinangsia Rangkul Komnas HAM, Ahok: Kita Melanggar HAM Di Mana?
Ahok tidak mempersoalkan langkah korban penggusuran Pinangsia menggandeng Komnas HAM. Ia justru mempertanyakan pelanggaran HAM apa yang dilakukan pihaknya sebab fasilitas rusun sudah ditawarkan, tetapi mereka menolak.
Jumat, 05 Jun 2015 14:09 WIB







































