Artis Reza Alatas ditangkap polisi terkait penyalahgunaan narkoba jenis sabu. Setelah dites urine, pria bernama asli Ahmad Reza itu dinyatakan positif narkoba.
Reza Artamevia secara resmi telah mengajukan permohonan rehabilitasi atas kasus narkoba yang menjeratnya. Saat ini penyidik masih mendalami permohonan tersebut.
Polda Metro Jaya menyebut Reza Artamevia mengajukan rehabilitasi atas kasus narkoba. PMJ mengatakan permohonannya masih disampaikan secara lisan ke penyidik.
Penyanyi Reza Artamevia sudah bebas dari hukuman pidana karena penyalahgunaan narkoba. Hal itu juga diceritakan oleh adik Reza Artamevia, Aksa Gempita.
Reza Artamevia diamankan pihak kepolisian bersama dengan barang bukti berupa sabu dan masih dalam pemeriksaan. Sebenarnya, bagaimana sih dampak sabu ke tubuh?