Bamsoet menyebut kemampuan menembak prajurit TNI tidak diragukan. Salah satunya dengan delegasi TNI 13 kali menjadi Juara Umum lomba tembak internasional.
Kirab juara SEA Games 2023 Kamboja resmi dilangsungkan pada Jumat (19/5/2023). Timnas U-22 menaiki bus, atlet cabang olahraga lainnya menumpang Bandros.