Mitsubishi Outlander PHEV belum lama ini, harganya dipangkas dari Rp 1,3 miliar menjadi Rp 890 jutaan saja. Lantas, apa yang ditawarkan oleh SUV hybrid ini?
Mitsubishi akan menghentikan produksi Mitsubishi Mirage generasi keenam di pasar Jepang. Kabar itu bahkan diumumkan di situs resmi Mitsubishi di Jepang.