Semenyo memberi kado perpisahan yang indah kepada Bournemouth sebelum pindah ke Manchester City, yakni dengan mencetak gol penentu kemenangan atas Spurs.
Benjamin Sesko kemas dua gol saat Manchester United diimbangi Burnley 2-2. Manajer interim Darren Fletcher sebut Sesko harus dilayani dengan banyak umpan.