detikNews
Ritual Fang Sheng, Ribuan Anak Penyu Dilepasliarkan ke Selat Bali
Ribuan orang berkumpul di pinggir Pantai Ketapang Indah, Banyuwangi. Mereka umat Tri Dharma dan Budha yang menggelar ritual Fang Sheng atau melepas anak penyu.
Minggu, 21 Jul 2019 21:28 WIB







































