Banyak kejadian menjijikkan yang bikin hilang selera makannya. Salah satunya penemuan petugas pengantar makanan ini saat ambil makanan di dapur restoran.
Ragam berita viral terjadi di Jawa Barat sepanjang tahun 2021. Mulai dari warga desa mendadak jadi miliuner hingga pria membeli nasi padang dengan duit goceng.
Seorang wanita yang sedang makan siang di restoran tiba-tiba kejatuhan bayi tikus dari atap. Wanita ini merasa jijik sekaligus kasihan dengan bayi tikus itu.