detikSport
Kumamoto Masters 2025: Gregoria Satu-satunya Wakil RI di Perempatfinal
Gregoria Mariska Tunjung menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang menang di babak kedua Kumamoto Masters Japan 2025. Sementara tiga wakil lainnya tumbang.
Kamis, 13 Nov 2025 19:13 WIB







































