Bersantap ratusan jenis hidangan di resto bersuasana dining theatre kini bukan khayalan lagi. Berikut 6 orang yang beruntung mendapatkan voucher bersantap Sands. Apakah Anda salah satunya? Yuk... intip disini!
Musim libur lebaran 2009 sudah menjelang. Masyarakat akan menyerbu moda transportasi untuk pulang kampung alias mudik. Menghadapi Lebaran 2009, Garuda menambah 42.226 seat.
Bila si anak rewel ibunya berkata, "ssstt diam, awas itu ada polisi!" Luar biasa. Polisi digambar sebagai sosok berkumis, berkaca mata hitam, punya hobi menjebak pelanggar lalu diperas. Sadis. Jasa tidak terhimpun dosa tak berampun.
Libur tlah tiba! Tak usah pusing bin bingung jika putra-putri Anda menagih untuk jalan-jalan, apalagi kala keuangan sedang seret. Jangan terpaku dengan liburan yang menguras kocek agar tak perlu mengeluarkan dana ekstra.
Dalam rangka menyambut ulang tahun Jakarta yang ke 482 kuliner Betawi pun ikut berparade. Ada rujak juhi, kerak telor, sop kambing, gabus pucung sampai nasi uduk komplet. Semuanya bersolek dengan gaya Betawi tempo doeloe. Bagaimana kelezatan hidangan encing dan encang ini?
Aktris Wulan Guritno menggelar resepsi pernikahannya dengan Adilla Dimitri, Minggu (29/3/2009) malam. Saat itu Wulan bukan hanya menggelar resepsi, tapi juga sebuah pesta dugem menjelang tengah malam.
Suasana asri di teras rumah gaya kolonial ini bagai menyeret kami menyusuri lorong waktu. Singkong goreng bawang yang mempur gurih dan wangi terasa sedap. Rasa gurihnya bagai berlomba dengan kuah bakso tulang iga yang hangat wangi. Sebuah jeda nyaman yang bisa Anda coba sore ini!
Tak sekedar melacak kelezatan hidangan Gohyong Wan Char Lee atau Laksa Kaki Lima yang merupakan khas peranakan. Resto berseting tempo doeloe ini juga dapat membawa Anda serasa kembali ke masa silam. Menyelami kelezatan masa lalu dan nostalgia bersantap seperti para babah dan nyonya!
Jika Anda tertarik melihat Jakarta tempo doeloe, datang saja ke Festival Kota Tua di halaman Museum Fatahillah, Jakarta Barat. Acara ini akan diramaikan dengan pawai budaya.