Samsung menghadirkan perangkat rumah tangga Bespoke edisi HUT ke-77 RI. Cerita Timun Mas hingga batik Terang Bulan hiasi tampilan perangkat-perangkat tersebut.
Pemilihan kulkas yang salah juga bisa berpengaruh terhadap kondisi makanan. Pastikan untuk memilih kulkas yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan harian.
LG memperbarui kulkas premiumnya, InstaView Door-in-Door. Sejumlah peningkatan diberikan, mulai teknologi pembasmi bakteri hingga pengontrolan pakai smartphone.